Record Detail
Advanced Search
Text
Membedakan Ilah-Ilah Zaman Ini
MENGENAI PERTENTANGAN BUDAYA KRISTEN
Anda pasti pernah minum Coca-Cola atau makan burger McDonald's. Anda pun pasti pernah terbujuk oleh rayuan gombal sepatu Nike yang katanya bisa membuat Anda seperti Michael Jordan. Mengapa Anda rela mengeluarkan puluhan atau ratusan ribu, bahkan sampai jutaan rupiah untuk membeli barang-barang tersebut? Apakah itu disebabkan karena Anda tidak ingin dikatakan ketinggalan zaman atau nggak gaul?
Berhati-hatilah! Secara tak sadar, Anda sudah menjadi pengikut ilah-ilah zaman. Hobi berbelanja, cinta uang, egosentris, iklan, liberalisme, dll, sudah menjadi gaya hidup baru yang disalut oleh paham konsumtif dan hedonis, sehingga Anda menjadi pribadi yang dikuasai materialisme. Hal-hal inilah yang memudarkan bahkan mengubah gaya hidup kekristenan Anda
DEREK TIDBALL adalah Kepala Sekolah Alkitab London. Seorang sosiolog dan pengajar Alkitab, ia menggembalakan dua gereja Baptis dan melayani di sejumlah kegiatan misionaris nasional.
Availability
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
291.03 Tid m
|
Publisher | Andi Offset : Yogyakarta, Indonesia., 2005 |
Collation |
155p. :ill. ; 21x14 cm
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9797318753
|
Classification |
291.03
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
cet. 1
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
Tidball, Derek
|
Other version/related
No other version available
Information
Web Online Public Access Catalog - Use the search options to find documents quickly